2. Pilih daging yang tidak banyak gajih atau lemaknya, karena sangat mudah berubah jadi minyak yang sangat mudah gosong.
3. Potong-potong daging dalam ukuran yang lebih kecil supaya lebih cepat matang dan tidak memerlukan pemanasan yang lama.
4. Kalau sudah terlanjur gosong, buang bagian gosongnya dengan pisau sebelum dimakan.
Jadi sekarang sudah cukup jelas kan kenapa makanan gosong sebabkan kanker?
Terapkan juga solusinya dalam kehidupan sehari-hari supaya tubuh bisa tetap sehat dan terhindar dari kanker.
Yuk, langsung praktikan tips di atas supaya makan tidak gosong dan kita bisa terhindar dari kanker.
Baca Juga: Dianggap Wajar, Beri Minum Pada Korban Kecelakaan Justru Bisa Berakibat Fatal! Berikut Penjelasannya
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR