Penyakit ini awalnya disebabkan oleh virus Herpes simplex, virus varicela-zoster, virus Epstein-Barr, virus Mumps (Gondongan).
Ada juga yang menyebut kalau orang dapat terkena penyakit ini karena seringnya terkena angin secara langsung.
Seperti kontak langsung dengan kipas angin atau AC di dalam mobil.
Samuel pun mengaku memang sering terkena angina malam lantaran jadwal shootingnya.
Tapi, menurut dokter, angin malam tidak secara langsung berpengaruh pada Bell’s Palsy.
Hanya saja, pulang malam terlalu sering mungkin menurunkan imunitas sehingga tubuh jadi lebih mudah terserang penyakit ini.
Makanan Penyebab Bells Palsy
Sebenarnya, makanan tidak berpengaruh langsung menyebabkan Bell’s Palsy.
Namun, ada beberapa jenis makanan yang harus dihindari pengidap penyakit ini.
Penulis | : | Rafida Ulfa |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR