3. Walking Closet Untuk Koleksi Barang Branded Jennifer Jill
Ternyata, di rumah tersebut juga terdapat ruangan khusus untuk menyimpan koleksi pakaian serta beragam aksesoris Jeniffer Jill.
Pakaian tampak tersusun rampi di sebuah lemari berukuran besar, begitu juga dengan deretan tas-tas branded yang berjejer rapi diruangan itu.
"Ini ruangan favoritnya Jennifer. Tas dia yang punya," kata Ajun Perwira.
4. Material Bangunan Rumah Impor
Diketahui marmer-marmer di rumahnya khusus didatangkan dari luar negeri.
''Ini gedung ini cuma ada empat mata uang, enggak ada mata uang rupiahnya waktu bangun.
Jadi ada Euro, Singapura, dolar (Amerika Serikat), sama poundsterling.
Marmernya dan semua materialnya, semua memang diambil dari luar. Waktu saat itu, bikin kayak begini saja enam tahun," kata Jennifer.
Source | : | Style.tribunnews.com |
Penulis | : | Amanda Fanny |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR