SajianSedap.com - Resep Jus Sirsak Terung Belanda yang segar ini cocok untuk usir panas di sore hari.
Saat kumpul keluarg, Resep Jus Sirsak Terung Belanda ini memang cocok untuk disajikan.
Yuk, langsung saja kita contek Resep Jus Sirsak Terung Belanda ini.
Baca Juga: Resep Jus Belimbing Timun Lemon Enak, Kesegerannya Bisa Manjakan Tenggorokan
Waktu: 15 Menit
Sajian: 3 Gelas
Bahan:
250 buah sirsak, dibuang bijinya
3 buah terung belanda dikupas, dipotong-potong
1 sendok makan kental manis
25-50 gram gula pasir
100-150 ml air es
200 gram es batu
Cara Membuat Jus Sirsak Terung Belanda:
1. Campur sirsak, terung belanda, susu, gula, air, dan es batu.
2. Blender sampai halus.
Baca Juga: Resep Punch Jeruk Berempah, Minuman Sehat Dengan Aroma yang Khas
Baca Juga: Resep Jus Belimbing Timun Lemon Enak, Kesegerannya Bisa Manjakan Tenggorokan
Baca Juga: Resep Es Jeli Susu Enak Ini Langsung Hapus Dahaga Secepat Kilat
Baca Juga: Resep Es Gempol Enak dan Segar Ini Bikin Akhir Pekan Lebih Ceria
Baca Juga: Resep Es Puding Buah Kelapa Enak dan Segar Ini Bikin Kumpul Akhir Pekan Jadi Lebih Meriah
KOMENTAR