Sajian Sedap
Cara Membuat Agar-Agar Sendiri Di Rumah, Hanya Butuh 2 Bahan Alami Ini
Jangan gunakan rumput laut hijau yang ada di sushi karena beda jenis dan peruntukannya.
Jadi, rebus rumput laut putih ini bersama dengan air.
Perbandingannya adalah 200 gram rumput laut dan 500 ml air.
Perebusan harus dilakukan agak lama dengan api sedang.
Nantinya, rumput laut akan jadi lembek dan air akan mengental.
Setelahnya, diamkan semalaman tanpa perlu disaring karena rumput laut akan hancur dan bercampur dengan air.
Baca Juga: (Video) Resep Es Agar-Agar dengan Kelengkeng, Segarnya Luar Biasa!
Setelah semalaman, air rumput laut ini akan mengeras dan menjadi agar-agar.
Mudah banget, kan!
Supaya rasanya lebih enak, kita juga bisa menambahkan gula pasir saat merebus rumput laut.
Agar lebih cantik dan menggoda, kita bisa tambahkan pewarna makanan.
Mudah bukan membuat agar-agar sendiri di rumah?
Lihat postingan ini di Instagram
GREENTEA ALMOND MILK SHAKE . Tutup aktivitas mu hari ini dengan sesuatu yang manis, yuk, kaya resep greentea almond milk shake ini! Rasa manisnya juara dan kekini, pasti langsung ditegak habis si kecil, deh. . Resep Untuk 4 gelas : Bahan: 200 ml susu almond dingin 2 sendok makan susu kental manis putih 2 1/2 greentea bubuk 1/4 sendok teh garam 200 gram es krim vanila 200-300 gram es serut . Cara membuat: 1. Blender susu almond, kental manis greentea dan garam. 2. Tambahkan es krim. 3.Tambahkan es serut. Blender hingga lembut. . Kreasi Resep Mantap, ya, Sajian Sedap! . DG by DK . Mau tahu info seputar kuliner, tips memasak, dan kreasi resep unik lainnya? Langsung saja kunjungi website sajian sedap, ya! . #sajiansedap #saji #sedap #sase #saselovers #majalahSEDAP #tabloidSAJI #resep #masakmudahalasase #kreasiresepsajiansedap #resepmudahalasase #resepantigagal #resepmemasak #tips #trick #foodstagram #instafood #tipsmemasak #idemasakharian #resepmasakanrumahan #kumpulanresepmasak #videoresep #resepmilkshake #milkshakegreentea #almond #greenteaalmond #greentea
Sebuah kiriman dibagikan oleh sajiansedap.com (@sajiansedap) pada
Baca Juga: Sudah Lembut, Manisnya Agar-Agar Pasti Bikin Puding Kapucino Cincau Jadi Rebutan
Artikel ini merupakan bagian dari Parapuan
Parapuan adalah ruang aktualisasi diri perempuan untuk mencapai mimpinya.
PROMOTED CONTENT
REKOMENDASI HARI INI
Para Ibu Harus Tahu Cara Mengusir Nyamuk Cukup Pakai Bumbu Dapur Ini
KOMENTAR