Salah satunya adalah tentang gizi makanan yang ada di kantin.
Kantin di BSJ ternyata memiliki katering khusus dari The Annapurna.
BSJ menulis dalam laman resminya kalau mereka bertujuan untuk memberikan menu diet yang seimbang dan bervariasi sebagai penunjang kesehatan, pertumbuhan, dan perkembangan siswa.
Dengan begitu diharapkan kemampuan konsentrasi dan potensi anak bisa berkembang karena disediakan makanan yang baik.
Ternyata di dalam BSJ ada 5 area makan yang bisa dipilih.
Yang jadi tempat makan utama para siswa adalah Main Cafeteria.
Di sana, siswa akan disediakan camilan yang disediakan saat snack time mulai dari jam 9.50 sampai 10.15 dan makanan untuk makan siang yang dimulai dari jam 12.05 sampai 12.50.
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR