Dilansir dari @beritaindonesia_ Erwin terlihat mahir saat tangan kecilnya menyajikan bakso tahu racikannya.
Mulai dari memasukan bakso hingga bumbu ke dalam plastik dilakukannya dengan cekatan.
Erwin mengaku tetap bersemangat jualan meskipun terkadang teman-teman menertawakannya.
"Henteu isin (enggak malu)," ujar Erwin.
Walaupun melelahkan, Erwin mengatakan akan terus berjualan.
Baca Juga : Viral! Hanya Berbekal Jagung, Bocah SD Ini Rela Jalan Kaki Selama 6 Jam Demi Ujian
Ia juga memiliki cita-cita untuk menjadi pengusaha sukses dan ingin berguna bagi orang lain.
Kisahnya ini sudah tersebar dan menjadi inspirasi bagi banyak orang.
Wah, ternyata dibalik tubuh kecilnya tersimpan semangat yang luar biasa nih, Sase Lovers!
Baca Juga : Viral! Hanya Berbekal Jagung, Bocah SD Ini Rela Jalan Kaki Selama 6 Jam Demi Ujian
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR