Kalau dilihat dari kondisi fisik Ani, bisa terlihat kalau Ia terlihat lemas dan berat badannya berkurang.
Lagi-lagi itu semua karena efek pengobatan yang tidak biasa.
Benda berbahaya
Tak cuma efek dari kemo yang ia jalani, ternyata ada beberapa benda yang justru bisa memperparah kondisinya.
Secara tak sengaja benda tersebut kerap ditunjukan oleh Ani.
Benda tersebut tak lain adalah smartphone.
Dilansir dari Health Line, smartphone atau ponsel memiliki sinar radiofrekuensi (RF) atau radiasi yang berbahaya bagi otak manusia.
Radiasi yang dibawa ponsel diterima otak dan efeknya akan berisiko memicu timbulnya tumor otak.
Bukan hanya itu saja, paparan medan elektromagnetik yang terdapat pada barang elektronik juga bisa jadi sebab utama timbulnya tumor pada otak.
Semoga Ibu Ani Yudhoyono bisa segera pulih dan kembali berkumpul bersama keluarga.
Baca Juga : Ketika SBY Sanggup Bikin Ani Yudhoyono Makan, Keajaiban Ini Terjadi Setelah AHY Bertemu Sang Ibu! Terharu
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR