Resep bakwang jagung ebi pedas ini punya 2 kelezatan utama. Pertama ada pada rasa gurih dan aroma ebi yang khas. Kedua tentunya rasa pedas dari irisan cabai rawit hijau yang bikin makan makin seru.
Durasi 30 menit
18 Buah Porsi
Ingredients
Cara Membuat Bakwan Jagung Ebi Pedas:
1. Aduk rata jagung manis pipil, jagung manis serut, telur, tepung terigu, tepung sagu, baking powder, garam, merica bubuk, cabai rawit hijau, daun bawang, dan bumbu halus.
2. Ambil satu sendok sayur campuran jagung.
3. Tuang di wajan yang sudah berisi minyak yang sudah dipanaskan di atas api sedang. Goreng sampai matang.
(Baca juga: Resep Jitu Membuat Brownies Kukus Keju Enak Ini Wajib Dicoba)
(Baca juga: Telur Dadar Sayur Bumbu Semur, Cita Rasa Lezatnya Bikin Surprise Keluarga )
(Baca juga: Resep Jitu Donat Kentang Klasik Lembut dan Enak)
(Baca juga: Membuat Adonan Bakwan yang Pas, Ini Dia Rahasianya)
(Baca juga: Membuang Minyak Jelantah Dengan Benar)
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Sajian Sedap |
Editor | : | Sajian Sedap |
KOMENTAR