Putri Mandi adalah kue tradisional berbentuk bulatan dengan bahan dasar tepung ketan. Biasa disajikan dalam takir daun pisang dengan siraman kuah santan yang lezat. Putri MAndi Talas ini adalah varias
Durasi 75 menit
10 buah Porsi
Ingredients
Cara Membuat Putri Mandi Talas:
1. Aduk rata semua bahan isi. Masak bahan isi sambil diaduk sampai matang dan meresap. Sisihkan.
2. Kuah, rebus semua bahan kuah sambil diaduk sampai mendidih. Angkat. Sisihkan.
3. Aduk bahan kulit sampai kalis. Bagi 3 bagian adonan. Masing-masing beri pewarna. Aduk rata masing-masing adonan.
4. Ambil sedikit adonan warna merah. Pipihkan. Beri isi. Bentuk bulat. Lakukan untuk adonan dengan warna yang berbeda. Susun adonan yang berbeda warna dalam satu takir. Sisihkan. Siramkan kuah di atas adonan.
5. Kukus di atas api sedang 30 menit sampai matang. (Dn)
Baca juga:
Membuat Cake Pisang Cokelat Kukus Hanya Dengan Tiga Langkah Mudah
45 Menit Membuat Bolu Gulung Putih Telur tanpa Oven
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR