Pindang badeng yang sangat terkenal kelezatannya tentu tak bisa dilewatkan begitu saja.
Durasi menit
Porsi
Ingredients
- Bahan-bahan/ bumbu-bumbu:
- 2 ekor ikan bandeng, dipotong 3 bagian
- 1 buah jeruk nipis, diambil airnya
- 1 sendok teh garam
- 1.700 ml air
- 2 lembar daun salam
- 2 batang serai, dimemarkan
- 4 lembar daun jeruk, dibuang tulang daunnya
- 2 cm lengkuas, dimemarkan
- 4 buah tomat hijau, dipotong-potong
- 6 sendok makan kecap manis
- 2 sendok teh garam
- 1/4 sendok teh merica bubuk
- 1 sendok teh gula pasir
- 1 sendok makan air asam jawa(dari 1 sendok teh asam jawa dan 2 sendok makan air, dilarutkan)
- Bumbu bakar:
Cara Membuat Pindang Bandeng:
- Lumuri ikan bandeng dengan air jeruk nipis dan garam. Diamkan 15 menit.
- Rebus air, bumbu bakar, daun salam, serai, daun jeruk, dan lengkuas sampai mendidih.
- Tambahkan tomat hijau. Masak sampai mendidih.
- Masukkan bandeng, kecap manis, garam, merica, gula, dan air asam jawa. Masak sampai matang.
Untuk 6 porsi
Baca juga:
retno
PINDANG BANDENG
Pindang Bandeng Kuah Kuning
retno
PINDANG BANDENG
Pindang Bandeng Spesial
retno
PINDANG BANDENG
Pindang Bandeng Berempah
Artikel ini merupakan bagian dari Parapuan
Parapuan adalah ruang aktualisasi diri perempuan untuk mencapai mimpinya.
PROMOTED CONTENT
REKOMENDASI HARI INI
3 Langkah Memasak Nasi Goreng Tanpa Kecap Seenak Restoran Chinese Food
KOMENTAR