Tak sulit untuk membuat resep Nasi Goreng Ikan Asin ini. Rasa gurihnya di dapat dari ikan asin. Jadi, walau tanpa MSG, rasa nasi goreng ini sudah sangat gurih. Dijamin, sarapan jadi lebih lahap.
Durasi 35 menit
3 Porsi Porsi
Ingredients
Cara Membuat Nasi Goreng Ikan Asin ini:
1. Panaskan minyak. Tumis bawang putih dan bawang bombay sampai harum. Tambahkan cabai merah besar dan cabai rawit merah. Aduk rata. Sisihkan di pinggir wajan. Masukkan telur. Aduk sampai berbutir.
2. Masukkan nasi putih, kecap ikan, garam, gula dan merica bubuk. Aduk rata sampai matang. Tambahkan teri. Aduk sampai menyebar.
3. Tambahkan daun bawang. Aduk rata.
(Baca Juga: Simpan Tahu Dengan Cara Ini, Dijamin Tidak Jadi Asam)
(Baca Juga: Kue Mangga Kukus Lapis Kacang ini Susah Banget Ditolak!)
(Baca Juga: Ini Dia Rahasia Ayam Bakar Yang Bumbunya Bisa Meresap Sampai Ke Tulang)
(Baca Juga: 5 Gorengan Paling Disuka Di Restoran Jepang Ini Cocok Jadi Lauk & Bekal)
(Baca Juga: Sarapan Praktis dengan Makaroni Keju Goreng)
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Sajian Sedap |
Editor | : | retno |
KOMENTAR