Baking Soda Punya Segudang Manfaat, Salah Satunya Usir Bau Badan Tak Sedap dengan Cara Mudah
SajianSedap.com - Bagi Anda yang gemar memasak atau membuat kue tentunya akrab dengan baking soda.
Karena itu Anda pati tahu kalau baking soda sangat bermanfaat dalam urusan membuat kue.
Namun bukan itu saja manfaat baking soda.
Satu lagi manfaat dari baking soda atau soda kue, salah satunya mengatasi bau badan.
Nah, baking soda bisa Anda manfaatkan untuk menghilangkan bau badan tak sedap.
Bau badan dapat hilang dengan soda kue karena beberapa hal, seperti membantu menyerap kulit lembap agar tetap kering, mencegah bau ketiak dengan bertindak sebagai deodoran alami.
Selain itu, mampu membunuh bakteri yang ditemukan di kulit manusia, dan menurunkan tingkat pH untuk menetralkan asam yang biasanya ditemukan dalam keringat.
Ada beberapa cara yang bisa Anda coba dengan soda kue, sehingga aroma tak sedap pun dapat diusir.
1. Minyak kelapa dan soda kue
Minyak kelapa dikenal mampu menghilangkan bakteri, sehingga dapat membantu menyingkirkan bau badan bila dicampur soda kue.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR