Saat mengetahui bahwa kasur berukuran kecil itu digunakan untuk lima orang, Nikita Mirzani tampak terkejut.
Ia tampak berekspresi sedih melihat keluarga Cimoy yang hidup dalam sebuah keterbatasan.
"Kalau masak gimana buk?," tanya Nikita Mirzani sambil menahan tangis.
"Di situ dibelakang," jelas ibu Cimoy.
Baca Juga: Sering Jadi Sarapan, Makan Roti Tawar dengan Selai Ternyata Berbahaya Bagi Tubuh, ini Alasannya
Melihat tempat memasak keluarga Cimoy yang sangat sederhana, wanita berusia 33 tahun itu pun menangis.
"Maaf ya tempatnya kumuh," imbuh ibu Cimoy.
Tak memberikan tanggapan Nikita Mirzani malah semakin menangis, ia juga menghapus air matanya dengan tangan.
Source | : | Tribunnews.com |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR