Sajian Sedap
Resep Kolak Pisang Dijamin Semakin Menggoda Dengan Resep Kolak Pisang Komplet Ini
Sajiansedap.com – Resep Kolak Pisang Komplet yang enak ini bisa jadi inspirasi resep kolak pisang yang tampil beda.
Tak cuma enak dan mudah dibuat jadi resep kolak pisang, Resep Kolak Pisang Komplet cocok jadi camilan favorit keluarga.
Sajikan Resep Kolak Pisang Komplet untuk jadi resep kolak pisang istimewa disaat berbuka puasa.
Baca Juga : Upload Foto Olahan Quaker Oats dan Dapatkan Liburan Gratis ke Bangkok dan Malang!
Waktu: 60 Menit
Sajian: 7 Porsi
Bahan:
- 1.500 ml air
- 400 gram gula merah, sisir halus
- 2 lembar daun pandan, buat simpul
- 4 buah pisang tanduk, potong 3 cm
- 200 gram singkong
- 100 gram pacar cina, rebus matang
- 100 gram kolang kaling, rebus
- 50 gram nangka, belah dua memanjang
- 1 sendok teh garam
- 800 ml santan dari 1 butir kelapa
Cara membuat Kolak Pisang Komplet:
- Rebus air, gula merah, daun pandan, dan garam sampai mendidih.
- Masukkan pisang, singkong, kolang-kaling. Aduk rata. Rebus di atas api kecil sampai matang. Tambahkan pacar cina. Aduk rata.
- Tuang santan sambil diaduk perlahan sampai matang dan kental.
Baca Juga : Jadi Favorit Pas Bulan Puasa, 5 Resep Kreasi Kolak Ini Wajib Dicoba Di Rumah
s
Artikel ini merupakan bagian dari Parapuan
Parapuan adalah ruang aktualisasi diri perempuan untuk mencapai mimpinya.
PROMOTED CONTENT
REKOMENDASI HARI INI
3 Langkah Memasak Nasi Goreng Tanpa Kecap Seenak Restoran Chinese Food
Source |
: |
Sajian Sedap |
Penulis |
: |
Dwi |
Editor |
: |
Raka |
KOMENTAR